Internasional
Federasi Judo Internasional Menskors Vladimir Putin dari Jabatan Presiden Kehormatan dan Ambasador
Situs web Federasi Judo Internasional (IJF) menyatakan bahwa organisasi itu telah menskors Presiden Rusia Vladimir Putin dari jabatannya sebagai 'Presiden Kehormatan dan Ambasador'. Sejak 2008 lalu, Putin memang telah mendapatkan status tersebut. "Mengingat konflik perang yang sedang berlangsung di Ukraina, Federasi Judo Internasional mengumumkan penangguhan status tuan Vladimir Putin sebagai Presiden Kehormatan dan Ambasador Federasi
READ MORE